Tubuh tentu tidak begitu saja kembali seperti semula setelah proses persalinan. Seringkali perut buncit setelah melahirkan tidak langsung rata seperti sebelum hamil. Mungkin Anda sering bertanya, kenapa perut Anda masih terlihat seperti hamil padahal bayi dalam kandungan sudah keluar. Nah, pertanyaan ini memang sering menghantui wanita, terlebih yang baru pertama kali melahirkan. Tidak hanya perut …
Lanjutkan membaca “Perut Buncit Setelah Melahirkan, Normalkah?”