Luka bakar adalah salah satu jenis cidera rumah tangga yang sering dijumpai, terutama pada anak-anak. Luka bakar tersebut dikarakterisasikan dengan kerusakan kulit parah yang menyebabkan sel-sel kulit yang terdampak untuk mati. Kebanyakan orang dapat pulih dari luka bakar tanpa adanya konsekuensi kesehatan yang serius. Namun, itu semua tergantung pada penyebab dan tingkat keparahan cidera. Luka …
Lanjutkan membaca “Cara Menolong Orang Lain dengan Luka Bakar”