Ketika mendengar kata polip, tentu erat kaitannya dengan jaringan abnormal yang tumbuh di bagian tertentu di tubuh manusia. Bentuknya seperti jamur, dengan tangkai dan ukuran kecil. Salah satu tempat tumbuhnya polip adalah di dinding rahim yang disebut polip rahim.